Perpustakaan Pondok Pesantren Sidogiri kembali mendapat kunjungan studi komparatif dari PP. Banyuanyar Pamekasan. Kunjungan tersebut beranggotakan dua puluh santri senior termasuk 6 orang Pengurus PP. Banyuanyar, Sabtu, (23/09). Kunjungan diterima
Perbaikan Perpustakaan Pondok Pesantren Sidogiri semakin dipercepat lantaran banyaknya instansi yang kegiatannya bergantung pada Perpustakaan, sebut saja kegiatan LPSI (Lembaga Pengembangan dan Studi Islam) dan LMF (Lajnah Murajaah Fiqhiyah). Keduanya