Rapat wali santri adalah kegiatan komunikasi secara langsung antara Majelis Keluarga dan Pengurus Pondok Pesantren Sidogiri (PPS)dengan para wali santri. Kegiatan yang dikoordinir oleh Sekretaris Umum ini dilakukan setiap tahun
Koordinasi Khusus
Kegiatan Milad merupakan kegiatan rutinan tiap akhir tahun ajaran yang digelar setiap tanggal 14-18 Syaban. Kegiatan ini diadakan sebagai tasyakkuran atas terlaksananya pendidikan dan kegiatan lainnya selama satu tahun penuh.
Redaksi5 tahun ago
Tentang Lkaf Sidogiri Pada tanggal 10 Desember 2015, Sidogiri mendirikan lembaga sosial yang bergerak untuk menghimpun dan mengelola serta menyalurkan dana wakaf. Lembaga ini disebut LKAF Sidogiri dan telah mendapatkan
Redaksi5 tahun ago
Sidogiri memiliki lembaga yang bergerak mengumpulkan, mendistribusikan, dan memberdayakan harta zakat, infak, dan sedekah yang disebut Lembaga Amil Zakat (LAZ) Sidogiri. Semua dana ini disalurkan kepada orang yang berhak menerimanya
Redaksi5 tahun ago
IASS (Ikatan Alumni Santri Sidogiri) adalah organisasi resmi alumnus santri Pondok Pesantren Sidogiri. Lembaga ini didirikan pada tanggal 15 Syaban 1422 H atau 1 November 2001. IASS dibentuk dengan tujuan
Redaksi5 tahun ago
CB3 adalah instansi yang bergerak mengawasi, menangani, mencegah, dan memberantas, makanan, minuman, dan obat-obatan berbahaya. Dalam memaksimalkan program dan kinerjanya, CB3 menjalin kerjasama dengan intansi lain dalam pesantren dalam hal
Redaksi5 tahun ago
Sejak ratusan tahun lalu, Pondok Pesantren Sidogiri telah menetapkan agenda pulangan dua kali dan satu tahun pelajaran: Libur maulid mulai dari tanggal 9 s.d. 15 Rabiul awal selama 7 hari.
Redaksi5 tahun ago