Sebulan lebih, santri Pondok Pesantren Sidogiri kembali ke pesantren, setelah menghabiskan waktu bersama keluarga selama Ramadhan hingga lebaran. Berkumpul dengan penuh kehangatan, dan bersilaturahmi ke sanak famili saat Hari Raya
Feature
Tulisan hasil reportase (peliputan) mengenai suatu objek atau peristiwa yang bersifat memberikan informasi, mendidik, menghibur, meyakinkan, serta menggugah simpati atau empati pembaca.
Mulai 11 Rabiul Awal 1445 H, dan hari-hari setelahnya, suasana Pondok Pesantren Sidogiri tidak seperti biasanya. Terlihat lengang. Pemandangan riuh hilir mudik santri menenteng kitab kesana-kemari, jejal memenuhi pandangan mata,
Redaksi1 tahun ago
Idul Adha kali ini agak berbeda dengan tahun-tahun sebelumnya. Tidak seketat kemarin yang mana wali santri tidak boleh berkunjung, juga tidak selonggar tahun-tahun sebelumnya, pasalnya wali santri masih harus mendaftar
Redaksi2 tahun ago
Malam Kamis (01/11), bumi Sidogiri kembali dipenuhi lautan manusia. Tak terasa sudah satu tahun Kiai Nawawi meninggalkan kita, seakan baru kemarin kiai masih bersama santri. Bumi barakah Sidogiri terlihat terang
Redaksi2 tahun ago
Dihapusnya Sistem Gugur sampai Munculnya Sosok Berumur 88 Tahun Demi memeriahkan Milad Sidogiri 285 panitia SigiGo kembali menggelar acara Funbike 2022. Atmosfer SigiGo yang sudah lama vakum menyeruak kembali, memanggil
Redaksi3 tahun ago
Pagi hari ketika matahari menyentuhkan cahayanya ke bumi Sidogiri, pukul 08.00 WIB para peserta Sidogiri Offroad Extreme (SOE) mulai bersiap-siap melakukan perjalanan menuju lokasi offroad dari garis start di Lapangan
Redaksi3 tahun ago
Bulan Rajab merupakan bulan ampunan Sang Ilahi. Ada yang mengatakan bulan ini merupakan kunci sukses umat Islam di bulan Ramadan. Rajab menanam, Syaban tanaman tumbuh, Ramadan memanen. Para Santri Sidogiri
Redaksi3 tahun ago
Malam itu angin sepoi-sepoi bertiup tenang di Sidogiri, rembulan bersinar terang. Bersamaan itu, Pengurus Milad Pondok Pesantren Sidogiri ke-285 sedang melangsungkan launching logo untuk Milad Sidogiri yang ke-285. Acara itu
Redaksi3 tahun ago
Hujan rintik-rintik pada malam Ahad (06/05) itu tak menghentikan derap langkah para santri untuk konsisten belajar. Terlihat beberapa sosok sedang melangkah menuju Daerah O. Di malam yang sunyi ini Pengurus
Redaksi3 tahun ago
Pendidikan dan pelatihan (Diklat) Metodologi Metode Qurani Sidogiri (MQS) merupakan acara yang ditunggu-tunggu setelah setahun lamanya ditunda sebab pandemi yang belum bisa diajak damai. Agenda tahunan yang diselenggarakan setiap usai
Redaksi3 tahun ago
Load More