Bahtsul Masail

Membunyikan Jari-Jari Ketika Shalat

a. Deskripsi Masalah

Pak Hafidz punya kebiasaan membunyikan jari-jarinya. Ternyata kebiasaan ini sulit ia tinggalkan, bahkan ketika salat sekalipun.

b. Pertanyaan

Bagaimana hukum membunyikan jari-jari ketika salat?

c. Jawaban

Hukumnya makruh.

d. Rujukan

وَسَابِعَ عَشَرَهَا أَيْ مِنَ مَكْرُوْهاتِ الصَلاةِ، تَفَرْقُعُ اْلأَصابِعِ، وَالتَّفَرْقُعُ هُوَ مَصْدَرُ تَفَرْقَعَ عَلَى وَزْنِ تَدَحْرَجَ، قَالَ فِي القَامُوْسِ: فَرْقَعَ اْلأَصابِعَ أَيْ نَفَضَهَا وَضَرَبَ بِهَا لِتَصُوْتَ اهـ (كاشفة السجا, 75).

Shares:
Show Comments (0)

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *