Judul : Idola Remaja
Penulis : Moch. Muhairil Yusuf & Sayyidil Amin
Editor : Afifuddin
Proofreader : As’ad MH
Tata Letak : Anwar (ANC)
Desain Cover & Ilustrasi : @kaptenpilik
Pertama : Jumadal Ula 1437 H
Cetakan : Sidogiri Buku
Kelas Pembaca : Low / Rendah
Tebal : 112 Halaman
Harga : Rp 25.000
Remaja seperti kita sangat agresif dan selalu ingin tampil hebat penuh sensasi, gagah dan sukses. Karena itu, tidak aneh kalau kita sering melihat muda-mudi di mana aja selalu selfie, narsis dan sok cool. Ya itulah dunia remaja.
Namun demikian, remaja memiliki kans besar menuju tangga keberhasilan. Sifat agresif nan dinamis, jika dapat dikonversi pada sesuatu yang berguna dan manfaat disertai kejelian memilih idola, maka seorang remaja akan tampil sebagai orang hebat, kuat dan bermartabat.